Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dengan label Servis

Penyebab Kopling Jupiter Mx New Sendat-Sendat Dan Cara Mengatasinya

Kopling jupiter mx new terasa sendat-sendat saat handelnya di lepas terindikasi dari 2 faktor utama Yaitu dari kabel koplingnya yang seret dan dari baut setelan stut koplingnya kurang pas setelannya. Cara megatasinya sangat mudah yaitu dengan bersihkan kotorannya yang ada didalam kabel kopling tersebut dengan di cuci menggunakan minyak bensin lalu dikasih pelumas langsung lancar ,triknya supaya saat membersihkannya lebih mudah dan praktis tinggal tuangkan bensin ke dalam kantong plastik lalu dicampur dengan oli yang masih bagus kemudian masukan kabel koplingnya kedalam kantong plastik tersebut tentunya yang sudah di isi bensin dan di campur dengan oli tersebut tapi yang di masukan ujung kabelnya yang bagian atas lalu ikat dengan karet kemudian gantungkan dan biarkan bensinnya menetes dari ujung bawahnya kemudian supaya kotorannya cepat keluar, kawat dalam nya di tarik ulur sampai benar-benar kotorannya keluar semuanya.cara ini lebih efektif dan praktis sekaligus dapat menghemat biaya

Cara Merawat Mesin Motor Matic Dengan Baik

Merawat sepada motor merupakan sebuah keharusan bagi para pemiliknya agar kondisi mesinnya tetap prima dan stabil juga dapat mencegah dari hal-hal yang tidak di inginkan seperti motor mendadak mati atau mogok ketika sedang melakukan perjalanan baik berangkat kerja maupun sedang pergi belanja,motor apapun yang anda miliki baik motor metik maupun motor lainnya semua itu tentunya mesti dirawat dengan baik. Ilustrasi All New Honda Beat : Astra-honda.com Motor metik atau skutik pada awalnya di konsep buat kaum hawa dengan tampilan dan desain mesinya yang simpel tanpa menggunakan transmisi jadi lebih mudah dan praktis ketika digunakan pergi belanja atau pun pergi ke kantor berbeda dengan motor yang menggunakan transmisi dan kopling manual harus injak sana sini,motor metik hanya tinggal tarik gas langsung jalan.Kenyataannya motor metik atau skutik banyak diminati semakin hari semakin banyak dan kian mendominasi di tanah air tercinta ini bukan hanya di senangi kaum hawa namun motor metik di gu

Perawatan Penting Komponen Motor Matic PPKM

Komponen paling vital dan sangat penting pada all motor matic yaitu CVT (Continuous variable transmission) CVT menjadi syarat utama motor matic guna mentransfer atau menyalurkan putaran mesin yang menuju roda belakang sehingga motor matic yang anda kendarai saat ini bisa melaju dengan normal seperti sepeda motor pada umumnya,untuk sepeda motor non matic di hubungkan dengan sproket sementara motor matic di hubungkan melalui komponen cvt kemudian putaran mesin di reduksi dengan gear box hingga putarannya sampai pada As roda belakang nya. perawatan komponen cvt motor matic menjadi suatu keharusan tentunya demi keselamatan,kenyamanan dan mencegah dari sesuatu hal yang tidak di harapkan apalagi sampai menimbulkan sesuatu yang berakibat fatal pada motor matic anda,tentunya anda pun tidak mau mengalami ketika tiba-tiba motor matic anda mogok di jalanan karena tidak di rawat dengan baik. Perawatan cvt motor matic Nah untuk Perawatan yang baik dan benar supaya kalian semua pada tau cara merawat

Service Dan Ganti Oli Motor Matic Injeksi.

Perawatan Motor matic yang baik dan benar dengan cara melakukan service dan Ganti Oli secara berkala baik motor matik injeksi maupun motor matic yang masih sistem manual atau karburator.Untuk melakukan servis bisa di lakukan di bengkel resmi maupun di bengkel umum . Untuk melakukan service di bengkel umum cari lah bengkel umum dengan mekanik yang mumpuni dan menguasai segala jenis motor,baik motor yang masih menggunakan sistem karburator maupun yang sudah menggunakan sistem injeksi. Melakukan Service dan Ganti Oli secara berkala : Foto m_aris Untuk tipe Motor matic/skuter matic terutama yang sudah menggunakan sistem injeksi/pgm fi,bengkel umum sudah memiliki cara tersendiri dalam melayani Service dan Ganti oli dengan prinsip-prinsip yang di berlakukan sejak lama,namun tetap tidak meninggalkan poin-poin yang di rekomendasikan pabarikan semua jenis motor,yang juga di berlakukan pada bengkel resmi /ATPM (Agen Tunggal Pemegang Merek) hanya saja cara pelayanannya yang mungkin berbeda denga

Tips Ampuh BIKIN Tarikan NMAX Lebih Enteng,Modal Amplas Halus

Terimakasih sudah berkunjung ke blog bengkelkampoeng.com,kali ini admin akan membahas seputar motor YAMAHA NMAX 155CC keluaran tahun 2018. Ok kali ini permasalahan yang dihadapi konsumen yaitu tarikannya atau tenaganya yang sudah mulai berkurang, kenapa tenaganya bisa berkurang??mungkin pertanyaan itu sering muncul ketika motor tersebut sudah memasuki taun kedua bahkan ada yang masih baru satu tahun pun sudah mengalami hal tersebut,kenapa demikian,dikarenakan kebanyakan motor matic hanya mengandalkan seperangkat kopling otomatis yang di pasang dibagian blok samping yaitu blok cvt,sedangkan untuk perawatannya kadang-kadang sering terabaikan.padahal kita tidak butuh waktu lama dan tidak begitu ribet untuk membersihkan blok cvt.tinggal datang langsung ke bengkelkampoeng.com atau bengkel yang lainnya lalu kita minta pada mekaniknya untuk membersihkan blok cvtnya,kalaupun kita tidak ada waktu untuk mampir ke bengkel,kita bisa membongkar sendiri dirumah aja,apalagi sekarang lagi ramai ramain
Sitemap | About | Contact | Privacy | Disclaimer

Copyright © 2024 Bengkelkampoeng Powered By Blogger